Senin, 22 Februari 2021

FLUIDA DINAMIS

 Assalamualaikum Wr.Wb

Apa kabar anak anak hebat, semoga semua sehat dan bahagia dalam lindungan Allah SWT. 

Mari kita awali pembelajaran hari ini dengan bacaan Basmallah

 

Pengertian Fluida dinamis


Pengertian Fluida dinamis adalah fluida (bisa berupa zat cair, gas) yang bergerak. memiliki kecepatan yang konstan terhadap waktu), tidak mengalami perubahan volume, tidak kental, tidak turbulen (tidak mengalami putaran-putaran).


Ciri-Ciri umum dari fluida dinamis yaitu sebagai berikut :

  •   fluid dianggap tidak kompetibel
  •  fluid dianggap bergerak tanpa gesekan, walaupun ada gerakan materi (tidak   mempunyai kekentalan)
  •  aliran fluida adalah aliran stsioner yaitu kecepatan dan arah gerak partikel   pluida yang melalui suatu titik tertentu selalu tetap
  • tak bergantung waktu (tunak), artinya kecepatannya konstan pada titik tertentu, dan membentuk aliran leminer (berlapis)

Jenis aliran fluida terbagi menjadi dua jenis, yaitu:

·  Aliran laminar : yaitu aliran dimana paket fluida meluncur bersama dengan paket fluida di sebelahnya, tiap jalur paket fluida tidak berseberangan dengan jalur lainnya. Aliran laminer ialah aliran ideal dan terjadi pada aliran fluida pada kecepatan rendah.

 

·  Aliran turbulen: adalah aliran dimana paket fluida tidak meluncur bersamaan dengan paket fluida di sebelahnya, tiap jalur paket fluida bisa bersebrangan dengan jalur lainnya. Aliran turbulen ditandai adanya pusaran-pusaran air (vortex atau turbulen) dan terjadi andai kecepatan alirannya tinggi.


Macam Macam Rumus Fluida Dinamis







  

Supaya pemahaman mu lebih jelas silahkan simak   vidio pembelajaran  dan bacaan pada link berikut:

1. https://www.youtube.com/watch?v=dA-D3g56Qx0 

2. https://www.youtube.com/watch?v=wHO_YqVUGu8&t=909

3. https://www.seputarpengetahuan.co.id/2020/12/fluida-dinamis.html


Setelah mempelajari materi hari ini Tuliskan defenisi dan rumus rumus fluida dinamis pada buku catatanmu, lalu   presensi pada link berikut....  https://forms.gle/rimqifLXGUPkjJhcA


Alhamdulillah  Pembelajaran hari ini selesai, Tetap semangat dan Selalu Jaga Kesehatan.


Wassalamualaikum Wr.Wb 


KEGIATAN EKONOMI (PRODUKSI, DISTRIBUSI, KONSUMSI)

  Tugas IPAS b. Upik Senin 27 mei 2024 Baca dengan seksama rangkuman materi “Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial” berikut. Lalu Jaw...